Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Terangkan Pengertian Rahasia Bank Menurut Kasmir - Jelaskan Apa Yang Dimaksud Dengan Rahasia Bank Brainly?

Terangkan pengertian rahasia bank menurut kasmir

Terangkan pengertian rahasia bank menurut kasmir

Menurut Kasmir (2014:14) dalam bukunya Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kembali kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup rakyat banyak.

Apa yang dimaksud pengertian rahasia bank?

“Rahasia Bank adalah segala sesuatu yang berhubungan dengan keterangan mengenai nasabah penyimpanan dan simpanannya.”

Jelaskan apa yang dimaksud dengan rahasia bank brainly?

Jawaban: Rahasia Bank adalah segala sesuatu yang berhubungan dengan keterangan mengenai Nasabah Penyimpan dan Simpanannya. a) Bersifat mutlak, bank berkewajiban menyimpan rahasia nasabah yang diketahui oleh bank karena kegiatan usahanya dalam keadaan apapun, biasa atau keadaan luar biasa.

Rahasia bank apa saja?

CAKUPAN RAHASIA BANK MELIPUTI: DEPOSITO, GIRO, TABUNGAN, SERTIFIKAT DEPOSITO, BENTUK LAINNYA, ATAU DANA YANG PIPERCAYAKAN BERPASARKAN AKAP MUPHARABAH ATAU AKAP LAIN SESUAI PRINSIP SYARIAH.

Apa itu bank menurut para ahli?

Menurut Kuncoro dalam bukunya Manajemen Perbankan, Teori dan Aplikasi (2010 : 68), defiinisi dari Bank adalah lembaga keuangan yang usaha pokoknya adalah menghimpun dana dan menyalurkan kembali dana tersebut ke masyarakat dalam bentuk kredit serta memberikan jasa-jasa lalu lintas pembayaran dan peredaran uang.

1 Apa pengertian kredit menurut para ahli?

Kredit merupakan dana bank paling produktif dibandingkan dengan alokasi dana bank yang lain. Pengetian kredit menurut Raymond dalam (Dki, Manurung, & Marwansyah, 2017) adalah “ Hak untuk menerima pembayaran pada waktu yang akan dating karena penyerahan barang- barang.”

Siapa saja yang memegang teguh rahasia bank?

Menurut Pasal 47 ayat (2) UU No. 10 Tahun 1998 Tentang Perbankan, pihak-pihak yang berkewajiban untuk memegang teguh ketentuan rahasia bank adalah: a)anggota dewan komisaris bank, b)anggota direksi bank, c)pegawai bank, d)pihak-pihak terafiliasi lainnya.

Kapan kerahasiaan bank tidak berlaku?

Rahasia bank akan gugur, apabila : 1. Untuk kepentingan perpajakan. Pimpinan Bank Indonesia atas permintaan Menteri Keuangan berwenang mengelurakan perintah tertulis kepada bank agar memberikan keterangan dan memperlihatkan bukti- bukti tentang keuangan nasabah penyimpanannya tertentu kepada pejabat pajak.

Bagaimana prinsip kerahasiaan bank di Indonesia?

Prinsip Kerahasiaan Bank Menurut Undang-Undang Perbankan 1) Rahasia bank tersebut berhubungan dengan keterangan mengenai nasabah penyimpan dan simpanannya. 2) Hal tersebut wajib dirahasiakan oleh bank, kecuali termasuk ke dalam kategori pengecualian berdasarkan prosedur dan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Kapan rahasia bank bisa dibuka?

(1) Pemberian perintah atau izin tertulis membuka Rahasia Bank sebagaimana dimaksud dalam Pasal 4, Pasal 5, dan Pasal 6 dilaksanakan oleh Gubernur Bank Indonesia dalam waktu selambat-lambatnya 14 (empat belas) hari setelah surat permintaan diterima secara lengkap oleh Direktorat Hukum Bank Indonesia.

Jelaskan apa yang dimaksud dengan rahasia bank sanksi apa yang akan dikenakan kepada bank yang membocorkan rahasia nasabahnya?

Apabila tidak memiliki izin, maka tentu dapat dipidana berdasarkan Pasal 47 ayat (1) dan ayat (2) UU 10/1998 diancam dengan pidana penjara sekurang-kurangnya 2 tahun dan paling lama 4 tahun serta denda sekurang-kurangnya Rp10 miliar dan paling banyak Rp200 miliar.

Mengapa setiap bank diperlukan suatu kerahasiaannya jelaskan?

Rahasia perbankan juga merupakan kunci utama kesuksesan dan kepercayaan suatu bank di mata nasabah. Oleh karena itu, rahasia perbankan ini haruslah dilindungi oleh pihak bank untuk menjaga kepercayaan nasabahnya.

A siapa yang berkewajiban memegang teguh rahasia bank menurut pasal 47 ayat 2 Undang Undang No 10 1998 yang berkewajiban memegang teguh rahasia bank?

Menurut Pasal 47 ayat (2) Undang-Undang No. 10 Tahun 1998 yang berkewajiban memegang teguh rahasia bank ialah: o Anggota Dewan Komisaris Bank o Anggota Direksi Bank o Pegawai Bank o Pihak terafiliasi lainnya dari bank.

Mengapa bank harus menjamin kerahasiaan data nasabah?

Hal ini dikarenakan rahasia bank sangat penting bagi nasabah, karena tanpa rahasia bank orang lain akan dengan mudah mempelajari keadaan keuangan nasabah yang nantinya dapat digunakan untuk menyalahgunakan dana pada rekening nasabah tersebut.

Apa Pengertian bank menurut Hasibuan?

Menurut Malayu S.P Hasibuan (2008:2) bahwa: “Bank adalah lembaga keuangan, pencipta uang, pengumpul dana dan penyalur kredit, pelaksanaan lalu lintas pembayaran, stabilisator moneter serta dinamisator pertumbuhan perekonomian.”

Apa Pengertian bank menurut A Abdurrahman?

Menurut Abdurrahman (2001) dalam Ensiklopedia Ekonomi Keuangan dan Perdagangan, bank adalah suatu jenis lembaga keuangan yang melaksanakan berbagai macam jasa, seperti memberikan pinjaman, mengedarkan uang, pengawasan terhadap mata uang, bertindak sebagai tejmpat penyimpanan benda-benda berharga, membiayai usaha

Apa Pengertian bank menurut GM Verryn Stuart dan Undang Undang perbankan Nomor 10 Tahun 1998?

Menurut Undang-Undang Perbankan Nomor 10 tahun 1998, bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk kredit dan atau bentuk-bentuk lainnya dalam rangka meningkatkan taraf hidup masyarakat. Menurut G.M.

Apakah yang dimaksud dengan kepercayaan dalam unsur kredit menurut Thomas S?

Berdasarkan hal tersebut di atas, maka unsur-unsur kredit adalah (Thomas. S, dkk, 1998 : 14) : 1) Kepercayaan, yaitu keyakinan dari si pemberi kredit bahwa prestasi yang diberikannya baik dalam bentuk uang, barang, atau jasa akan benar-benar diterimanya kembali dalam jangka waktu tertentu di masa yang akan datang.

Apakah definisi kredit menurut Teguh Pudjo Muljono?

Pengertian kredit menurut Teguh Pudjo Mulyono ( 2002:12 ) adalah “Kredit adalah suatu penyerahan uang atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu, berdasarkan persetujuan atau kesepakatan pinjam meminjam antara Bank dengan pihak lain yang mewajibkan pihak peminjam untuk melunasi hutangnya setelah jangka waktu

Apa yang dimaksud dengan kredit menurut pasal 1 ayat 11 UU No 10 th 1998?

Kredit adalah penyediaan uang atau tagihan yang dapat dipersamakan dengan itu, berdasarkan persetujuan atau kesepakatan pinjam-meminjam antara bank dengan pihak lain yang mewajibkan pihak peminjam untuk melunasi utangnya setelah jangka waktu tertentu dengan pemberian bunga; 12.

Apakah prinsip rahasia bank masih berlaku terhadap mantan pegawai bank?

Pada Pasal 1 angka 22 Undnag-Undang Nomor 10 tahun 1998 tidak menyebutkan bahwa mantan pegawai bank diwajibkan untuk ikut serta menjaga rahasia bank.

16 Terangkan pengertian rahasia bank menurut kasmir Images

Pengertian Studi Kelayakan Bisnis Menurut Para Ahli ...

Pengertian Studi Kelayakan Bisnis Menurut Para Ahli ...

Apa itu SOP? Pengertian, Manfaat, Contoh dan Tips Membuat

Apa itu SOP? Pengertian, Manfaat, Contoh dan Tips Membuat

KERAHASIAAN BANK SUATU TINJAUAN DALAM ATURAN HUKUM PERBANKAN ...

KERAHASIAAN BANK SUATU TINJAUAN DALAM ATURAN HUKUM PERBANKAN ...

Globalisasi - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Globalisasi - Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Dasar Penyelenggaraan Meeting dan Pemahaman Jenis-Jenis Meeting -

Dasar Penyelenggaraan Meeting dan Pemahaman Jenis-Jenis Meeting -

10 Pengertian Uang Menurut Para Ahli | Diadona.id

10 Pengertian Uang Menurut Para Ahli | Diadona.id

Rahasia bank Rita tri yusnita Sumber: - ppt download

Rahasia bank Rita tri yusnita Sumber: - ppt download

Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) Adalah: Pengertian, Dasar ...

Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) Adalah: Pengertian, Dasar ...

Pengertian teknologi menurut para ahli beserta jenis dan manfaatn

Pengertian teknologi menurut para ahli beserta jenis dan manfaatn

Jelaskan Pengertian Komunikasi ! Ini Penjelasan Lengkapnya ...

Jelaskan Pengertian Komunikasi ! Ini Penjelasan Lengkapnya ...

Nasabah – Pengertian, Jenis, dan Keuntungannya

Nasabah – Pengertian, Jenis, dan Keuntungannya

KERAHASIAAN BANK PENGERTIAN RAHASIA BANK : - ppt download

KERAHASIAAN BANK PENGERTIAN RAHASIA BANK : - ppt download

Interaksi Sosial, Pengertian, Ciri, Syarat dan Contohnya ...

Interaksi Sosial, Pengertian, Ciri, Syarat dan Contohnya ...

PPT - Kesehatan dan Rahasia Bank PowerPoint Presentation ...

PPT - Kesehatan dan Rahasia Bank PowerPoint Presentation ...

1. pedoman rim tar akpol _lamp.i - PPID Polri

1. pedoman rim tar akpol _lamp.i - PPID Polri

Bank dan Tanggungjawab Rahasia Bank | Afif Hasbullah (AHA)

Bank dan Tanggungjawab Rahasia Bank | Afif Hasbullah (AHA)

Posting Komentar untuk "Terangkan Pengertian Rahasia Bank Menurut Kasmir - Jelaskan Apa Yang Dimaksud Dengan Rahasia Bank Brainly?"